Bobo.id - Wilayah administratif di Indonesia dibagi menjadi beberapa tingkat dengan pemimpin yang berbeda-beda.
Mulai dari provinsi yang dipimpin gubernur, kabupaten / kota yang dipimpin bupati, kecamatan dipimpin oleh camat, hingga kelurahan / desa yang dipimpin oleh lurah.
Tugas dari setiap pemimpin di tingkat wilayah adminsitratif juga berbeda, teman-teman.
Hal ini disebabkan karena letak wilayah, jumlah penduduk, dan peran wilayah adminstratif itu dalam pemerintahan.
Nah, dalam setiap pemerintahan, ada struktur organisasi, yang fungsinya adalah membantu menjalankan sistem pemerintahan setempat.
Sama seperti pada sistem kepemimpinan di kecamatan, nih, yang juga memiliki struktur organisasi yang dibantu oleh beberapa pihak.
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR