Bobo.id - Untuk memenuhi kebutuhan gizi sehari-hari, maka manusia harus mengonsumsi makanan bergizi.
Makanan bergizi ini terdiri dari karbohidrat, lemak, berbagai vitamin, mineral, yang bisa memenuhi kebutuhan tubuh agar berbagai organ tubuh dapat bekerja dengan baik.
Nah, makanan yang kita konsumsi ini akan masuk ke tubuh dengan melalui proses yang panjang, yaitu melalui sistem pencernaan.
Pencernaan manusia dimulai dari makanan yang masuk ke mulut, lalu sisa pencernaan dikeluarkan menjadi kotoran atau feses melalui anus.
Ketahui proses pencernaan manusia dan alur perjalanannya, yuk!
Baca Juga: Bukan Pagi Hari, Ternyata Inilah Waktu Paling Tepat untuk Olahraga Lari
Bertemu Karakter Favorit di Doraemon Jolly Town MARGOCITY, Apa Saja Keseruannya?
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR