Bobo.id - Indonesia terkenal dengan berbagai kekayaan flora dan fauna, serta keindahan alamnya.
Salah satu bukti keindahan alam Indonesia adalah Danau Toba, yang berada di Sumatra Utara.
Danau Toba adalah danau air tawat tekto-vulkanik terluas di Asia Tenggara, bahkan terluas kedua di dunia.
Wilayah Danau Toba yang disebut juga sebagai kaldera ini terbentuk dari ledakan super vulkanik 74.000 tahun lalu.
Yuk, mengenal lebih jauh Kaldera Toba, yang merupakan UNESCO Global Ecopark kelima di Indonesia!
Simak selengkapnya di video ini, ya.
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com
Contoh Bentuk Kesenian Tradisional di Indonesia, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Avisena Ashari |
KOMENTAR