Nah, setelah mengetahui apa saja kesalahan yang sering dilakukan saat menyikat gigi, kamu juga harus tahu apa bagaimana menjaga kesehatan gigi.
Baca Juga: Jangan Abaikan Lagi, Ini 5 Penyebab yang Paling Sering Menimbulkan Sakit Gigi
Tips Jaga Kesehatan Gigi
1. Tidak terlalu banyak mengonsumsi makanan manis, karena akan menimbulkan karies gigi.
2. Makan makanan yang mengandung serat, seperti buah dan sayur.
3. Minum air putih paling tidak 8 gelas per hari.
4. Periksa kesehatan gigi minimal 6 bulan sekali.
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Alodokter.com |
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR