Karena, menurut penelitian buah pisang mengandung senyawa lektin yang mempunyai manfaat sebagai antivirus terhadap beberapa jenis influenza.
Selain mengandalkan pisang, kita juga perlu pola makan teratur dan olahraga rutin agar tidak mudah terkena penyakit flu.
Baca Juga: Contoh Tumbuhan Mesofit, Ada Pohon Pisang hingga Mangga
5. Meningkatkan Risiko Darah Tinggi
Kalium yang ada di dalam buah pisang, ternyata bisa mengontrol tekanan darah jadi lebih normal.
Kalau tekanan darah kita normal, maka kita pun tidak mudah terkena risiko penyakit darah tinggi.
Darah tinggi jika tidak segera kita turunkan, akan berpotensi untuk menimbulkan penyakit lainnya yang lebih parah. Salah satunya adalah penyakit stroke.
Nah, itulah risiko yang akan kita dapatkan jika mengentikan memakan buah pisang. Imbangi juga dengan asupan buah lain dan olahraga secara rutin.
(Penulis: Glori K. Wadrianto)
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan komputer dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar komputer ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR