Bobo.id - Apakah teman-teman sudah pernah mencoba masakan dari abalon? Abalon sering kali masih terdengar asing di telinga masyarakat Indonesia.
Hal ini karena, kita jarang menemukannya dijual di pasar-pasar terdekat. Abalon sendiri adalah sejenis kerang yang mempunyai cangkang dalam berwarna-warni.
Kerang abalon umumnya ditemukan dan jadi konsumsi di wilayah Amerika Latin dan Asia timur.
Selain itu, kerang abalon yang masih berkerabat dengan siput ini terkenal mahal, lo.
Oleh karena itu, biasanya kita hanya menemukan menu masakan dari abalon jika sedang mengunjungi restoran-restoran Tiongkok terkenal.
Karena, abalon yang sulit di dapatkan di Indonesia ini akan dimasak oleh koki khusus yang bisa mengolah abalon.
Namun, jika teman-teman mempunyai abalon di rumah dan ingin mengolahnya sendiri, tapi masih masih bingung di masak apa.
Teman-teman bisa mencoba resep masakan abalon ini, yaitu abalon tumis harum.
Resep ini dilansir dari laman SBS dan bisa kita coba untuk disajikan sebagai makan malam lezat di rumah. Yuk, simak cara mengolah abalon ini.
Baca Juga: Cocok untuk Orang yang Alergi Gluten, Ini Resep Membuat Banana Bread dari Sagu
Resep Abalone Tumis Harum
Bahan abalone Tumis:
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR