Selama bergerak, penggunaan oksigen juga lebih efisien sehingga otot di paru-paru semakin kuat.
3. Tingkatkan konsentrasi
Melakukan aktivitas fisik seperti jalan kaki bisa membantu melepaskan hormon endorfin yang membuat tubuh lebih rileks dan tidak mudah stres.
Selain itu, bergerak juga membantu meningkatkan aliran darah ke otak dan bisa memacu fungsi kognitif.
Semakin teman-teman rajin bergerak, aliran darah ke otak semakin lancar dan membuat lebih mudah berkonsentrasi.
Baca Juga: Jalan Kaki Sambil Mengunyah Permen Karet Pertanda Otak Sehat, Ini Penjelasannya
4. Kuatkan tulang dan Membangun Otot
Aktivitas berjalan kaki akan memberikan tekanan lebih pada tulang sehingga membuatnya jadi lebih kuat.
Selain tulang, kegiatan berjalan kaki bisa membantu membangun otot dalam tubuh.
Nah, itu tadi alasan dari rekomendasi berjalan sebanyak 10.000 langkah setiap harinya.
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Bobo Funfair Digelar di Semarang, Bisa Ketemu Bobo Sekaligus Wisata Kuliner Nusantara
Source | : | Kompas.com,Kontan.co.id |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR