Bobo.id - Memiliki beberapa tanaman hias di dalam rumah, tentu akan membuat suasana menjadi lebih segar dan menarik.
Untuk bercocok tanam di dalam rumah, tentu teman-teman akan membutuhkan media tanam berupa pot yang sesuai.
Ada banyak jenis pot yang bisa digunakan, seperti pot plastik, keramik, kaca, hingga terakota atau tanah liat.
Dari semua jenis pot itu, banyak orang lebih meminati penggunaan pot tanah liat dari pada jenis lainnya.
Pot tanah liat bisa memiliki tampilan menarik dan memberikan kesan alami di dalam ruangan.
Namun, karena terbuat dari tanah liat, pot ini harus dirawat dengan teliti agar selalu terlihat bersih.
Sebelum memberikan perawatan teman-teman perlu memahami kelebihan dan kekurangan dari penggunaan pot ini.
Kelebihan dan Kekurangan Pot Tanah Liat
Seperti disebut sebelumnya, pot terakota atau tanah liat memiliki bentuk yang indah dan menimbulkan kesan natural.
Baca Juga: Salah Satunya Jangan Letakkan di Bawah Sinar Matahari, Ini 4 Tips Merawat Tanaman Pakis
Sehingga penggunaan pot ini sangat cocok untuk dekorasi rumah dengan gaya tropis.
Selain itu, pot ini juga bisa membuat air tetap merembes ke tanah serta memiliki sirkulasi udara yang paling baik.
Edisi Koleksi Petualangan Pak Janggut Vol. 2 Sudah Bisa Dipesan, Ini Link PO-nya
Source | : | Kompas.com,Nova.grid.id |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR