Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Koperasi dan Keuntungan bagi Anggotanya
- Perseroan Terbatas Terbuka
Penyetoran modal didalamnya bersifat terbuka untuk masyarakat. Jenis PT ini akan menjual sahamnya ke masyarakat melalui pasar modal.
- PT Tertutup
PT yang tidak melakukan aktivitas jual-beli sahamnya untuk masyarakat luas. Modal yang didapat dari jenis PT ini bisa dari kalangan tertentu seperti sahabat, keluarga, dan kerabat.
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | money.kompas.com |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR