Bobo.id - Setiap manusia tentu memiliki organ paru-paru yang menunjang kehidupan.
Organ dalam ini termasuk organ yang penting layaknya jantung dan juga otak.
Untuk mengenal lebih jauh tentang organ ini, teman-teman bisa mempelajari contoh soal dan pembahasannya berikut ini.
1. Apa fungsi dar paru-paru?
Pembahasan
- Alat Pernapasan
Fungsi utama dari paru-paru yaitu sebagai alat pernapasan manusia. Organ ini berperan dalam proses membawa masuk udara dari atmosfer ke dalam darah untuk dialirkan ke seluruh tubuh.
- Pertukaran Udara
Paru-paru juga memiliki fungsi lain sebagai tempat pertukaran udara, yaitu karbon dioksida dan oksigen.
Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi Makna Pancasila bagi Rakyat Indonesia
- Sekresi Zat Lainnya
Sekresi merupakan proses pembuangan zat-zat sisa metabolisme tubuh seperti racun. Pada paru-paru zat yang dibuang adalah karbon dioksida.
10 Contoh Pelanggaran Hak di Lingkungan Sekolah, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka
Source | : | Kompas.com,Halodoc.com,gramedia.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR