Bobo.id - Temen-teman mungkin lebih sering mendengar buah zaitun yang diolah menjadi minyak.
Tapi selain dijadikan minyak, buah zaitun sama seperti buah lainnya yang bisa dimakan langsung.
Walau tidak dijadikan minyak, buah ini akan tetap berikan banyak manfaat untuk tubuh, lo.
Buah dengan nama latin Olea europaea ini memiliki buah muda yang sudah bisa dimakan secara langsung atau diawetkan terlebih dahulu.
Pada buah ini terdapat kandungan 115 sampai 145 kalori setiap 100 gramnya. Atau setiap memakan 10 buah zaitun teman-teman akan mendapatkan 50 kalori.
Selain itu, buah ini juga memiliki cukup banyak air, lalu lemak, karbohidrat, serta protein dalam jumlah kecil.
Meski memiliki kandungan lemak, tapi lemak pada buah ini tergolong sehat karena termasuk jenis lemak baik.
Bahkan asam lemak pada buah ini adalah asam oleat yang termasuk asam lemak tak jenuh tunggal dan bermanfaat untuk kesehatan jantung.
Jadi mengonsumsi buah zaitun secara langsung akan tetap memberikan banyak manfaat untuk tubuh.
Baca Juga: Tak Sembarangan, Ini 4 Cara Simpan Minyak Zaitun agar Tak Bau Tengik
Berikut akan dijelaskan lebih detail empat manfaat lain dari mengonsumsi buah zaitun.
1. Lawan Infeksi
Jangan Sampai Salah, Ini Ciri Keju yang Masih Aman di Makan dan yang Harus Dihindari
Source | : | hellosehat.com,kemkes.go.id |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR