Dengan jumlah telur sebanyak itu, hewan ini tidak membutuhkan waktu lama untuk melakukan proses perkawinan.
Bahkan proses perkawinan akan berlangsung selama beberapa detik saja.
Setelah mayfly betina dibuahi, hewan ini agar bergerak zig-zag di atas air untuk bertelur. Semua telur yang dikeluarkan akan tenggelam di dasar sungai hingga waktunya menetas nanti.
4. Muncul di Bulan Mei
Karena sekali bertelur hewan ini bisa mencapai ratusan hingga ribuan, maka waktu berubah menjadi serangga dewasa pun bisa berbarengan.
Baca Juga: Tak Perlu Obat, Tanam 5 Tanaman Ini untuk Mengusir Kecoak di Rumah, Dijamin Ampuh!
Biasanya hewan ini akan menjadi dewasa pada bulan Mei secara bersamaan.
Setelah berubah menjadi dewasa, di bulan yang sama itu, mayfly akan mulai mencari pasangan untuk berkembang biak.
Proses inipun berlangsung singkat hanya dalam sehari saja.
Nah, itu tadi beberapa fakta unik tentang serangga dengan umur paling singkat mayfly.
----
Kuis! |
Apa ciri fisik mayfly sebagai hewan kuno? |
Petunjuk: Cek di halaman 2! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com,KompasTV |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR