Mereka pun kekurangan persediaan makanan dan mudah terserang penyakit lainnya. Kalau dibiarkan, bisa jadi meerkat akan punah dan tidak lagi ditemukan di bumi.
3. Berubahnya Siklus Perkembangbiakan Anjing Laut
Menurut peneliti Inggris, akibat perubahan iklim anjing laut mempunyai siklus perkembangbiakan yang tidak biasanya.
Ternyata, selama 30 tahun terakhir induk anjing laut yang berusia lebih tua melahirkan anak lebih awal.
Hal ini karena, suhu bumi terus meningkat dan memengaruhi siklus pertumbuhan dan perkembangbiakan anjing laut.
Padahal, seharusnya anjing laut mulai berkembang biak sekitar usia lima tahun dan dapat beberapa kali melahirkan pada periode tertentu.
Namun sekarang, anjing laut lebih terlambat berkembang biak dan melahirkan anaknya lebih awal.
Keanehan perkembangbiakan anjing laut ini tidak hanya terjadi di Inggris, tetapi terjadi pada seluruh anjing laut yang ada di Atlantik.
4. Meningkatnya Angka Perpisahan Elang Laut Albatros
Elang laut albatros dikenal sebagai burung yang hanya punya satu pasangan saja seumur hidupnya.
Namun, akibat perubahan iklim yang mengancam populasi elang laut albatros.
Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi Pemanasan Global
15 Dampak Positif Globalisasi bagi Kesenian Daerah, Materi Kelas 6 SD Kurikulum Merdeka
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR