Bobo.id - News item text adalah salah satu jenis teks bahasa Inggris yang penting dipelajari.
Salah satu manfaat membaca news item text adalah memperkaya kosakata Bahasa Inggris serta kemampuan reading kita.
Dalam news item text, kita belajar untuk menulis fakta menggunakan kalimat formal.
Pengertian news item text adalah jenis tulisan yang memberikan informasi aktual (sesuai fakta) tentang kejadian yang penting untuk diberitakan.
Tujuan news item text adalah untuk memberikan informasi kepada pembaca atau pendengar. Biasanya, news item text memberikan informasi yang merupakan peristiwa terbaru.
Untuk lebih memahami teks ini, kita simak contoh dan kita lakukan analisis language feature-nya, ya!
Contoh News Item Text tentang Kesehatan
Indonesia Reports 8 Cases of XBB Covid Variant
The Ministry of Health reported that the case count of the Covid-19 sub-variant Omicron in Indonesia has increased to eight.
“As of Thursday [Oct. 27], there were four cases: two from overseas travel and two from local [transmission].
However, yesterday, there were four additional cases. So, as of Sunday [Oct. 30], we have eight cases of XBB in Indonesia,” a spokesperson from the Ministry of Health Mohammad Syahril said in a broadcast message on Monday, Oct. 31.
Baca Juga: Contoh News Item Text Tentang Indonesia Beserta Language Feature
Contoh Bentuk Kesenian Tradisional di Indonesia, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka
Penulis | : | Niken Bestari |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR