4. Kabupaten Tambrauw.
5. Kabupaten Maybrat.
6. Kota Sorong.
Batas Daerah Provinsi Papua Barat Daya
Sama seperti wilayah lainnya, Provinsi Papua Barat Daya juga memiliki batas daerah utara, timur, selatan, dan barat.
- Utara: Samudra Pasifik.
- Timur: Provinsi Papua Barat.
- Selatan: Laut Seram dan Teluk Berau.
- Barat: Laut Halmahera dan Laut Seram.
Adapun Provinsi Papua Barat Daya akan dipimpin oleh penjabat (Pj) Gubernur dan Wakil Gubernur, teman-teman.
Hal ini dilakukan sebelum gubernur dan wakil gubernur resmi terpilih melalui tahapan Pemilihan Kepala Daerah 2024.
Baca Juga: Salah Satu Keberagaman Budaya Indonesia, Ini Ragam Upacara Adat di Papua
Source | : | Kompas.com,Bisnis.com |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR