Bobo.id - Menemukan serangga seperti kecoak di kamar mandi tentu bukan hal yang menyenangkan.
Hewan ini memang sering mengincar tempat-tempat tersembunyi termasuk sudut sempit di kamar mandi.
Dengan adanya hewan ini, kamar mandi yang harusnya menjadi tempat kita membersihkan diri akan jadi tidak nyaman.
Kecoak juga termasuk hewan yang bisa menyebarkan bakteri Pseudomonas aeruginosa yang bila berpindah ke manusia bisa menyebabkan masalah saluran kemih, masalah pencernaan, hingga keracunan darah.
Karena itu, penting bagi teman-teman tahu cara mengusir hewan ini dari kamar mandi.
Berikut akan dijelaskan empat cara mudah yang bisa dicoba teman-teman untuk membasmi kecoak.
Cara Usir Kecoak di Kamar Mandi
1. Baking Soda
Cara pertama yang bisa dicoba adalah dengan menggunakan baking soda yang merupakan bahan pembersih serba guna.
Teman-teman bisa membuat ramuan baking soda yang dicampur dengan gula, lalu digunakan mengusir kecoak.
Dua bahan ini akan bekerja dengan gula yang menarik perhatian kecoak, sementara baking soda yang menjadi racun bagi hewan ini.
Baca Juga: Sudah Ada Sejak Zaman Karbon, Ini 3 Fakta Kecoak yang Perlu Diketahui
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR