Bobo.id - Faktor-faktor yang menyebabkan kemunduran peradaban Hindu-Buddha di Nusantara terjadi sebelum masuknya agama Islam dan jauh sebelum datangnya bangsa barat ke Nusantara.
Peradaban Hindu-Buddha ditandai dengan masa kejayaan dari kerajaan bercorak Hindu-Buddha.
Zaman keemasan Hindu-Buddha ini dimulai dari berdirinya kerajaan Kutai pada tahun 5 Masehi hingga kerajaan Majapahit tahun 13 Masehi.
Namun, setelah runtuhnya kerajaan Majapahit, peradaban Hindu-Buddha mengalami kemunduran karena beberapa faktor.
Apa saja faktor yang menyebabkan kemunduran peradaban Hindu- Buddha di Nusantara?
Kita pelajari faktor-faktornya berikut ini, ya!
Faktor Kemunduran Peradaban Hindu-Buddha
1. Menurunnya Kekuatan Kerajaan Hindu-Buddha
Banyak kerajaan bercorak sama yang berperang merebutkan kekuasaan, sehingga menyebabkan menurunkan kekuatan mereka sendiri.
2. Pewaris Takhta yang Tidak Cakap
Zaman keemasan sebuah kerajaan sangat dipengaruhi oleh pemimpin atau raja mereka.
Baca Juga: Sejarah Kerajaan Majapahit sebagai Supremasi Kejayaan Nusantara, Materi IPS
Source | : | Kompas,Britannica Kids |
Penulis | : | Niken Bestari |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR