Bobo.id - Tokoh merupakan komponen penting dalam sebuah cerita fiksi. Apa alasannya?
Sebab, tokoh dapat menjadikan suatu cerita lebih 'hidup' dan mudah dipahami serta dirasakan oleh pembaca.
Tokoh termasuk ke dalam unsur instrinsik atau unsur pembangun cerita, yang mencakup nama, karakter atau watak, dan kepribadian tokoh-tokoh dalam cerita.
Berdasarkan fungsinya, ada dua jenis tokoh yang kita kenal dalam cerita, yaitu tokoh utama dan tokoh tambahan.
Apa yang dimaksud dengan tokoh utama dan tokoh tambahan?
Pada pelajaran tematik kelas 4 SD tema 8, kita akan belajar mencari perbedaan tokoh utama dan tokoh tambahan dalam sebuah cerita.
Yuk, temukan kunci jawaban pertanyaan tersebut dari penjelasan berikut ini!
Tokoh Utama
Tokoh utama adalah tokoh yang memiliki peran penting dalam suatu cerita.
Tokoh ini merupakan tokoh yang paling banyak diceritakan, baik sebagai pelaku kejadian maupun yang dikenai kejadian.
Ada beberapa ciri khas yang dimiliki tokoh utama yang membedakannya dengan tokoh tambahan, berikut di antaranya.
Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 8, Jenis Pekerjaan yang Berkaitan dengan Distribusi
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR