Bobo.id - Pancasila adalah dasar negara dan ideologi yang digunakan di Indonesia.
Pancasila sebagai dasar negara memiliki arti bahwa setiap sila Pancasila digunakan sebagai pedoman dalam penyelenggaraan pemerintahan.
Selain dasar negara, ideologi Pancasila dimanfaatkan sebagai pandangan hidup bangsa yang mengatur sikap masyarakat.
Adapun nilai-nilai luhur yang terkandung dalam Pancasila dapat berfungsi untuk mengatur hubungan antarmasyarakat di Indonesia.
Oleh karena itu, Pancasila perlu diterapkan dan diamalkan dalam setiap aspek kehidupan.
Pada pelajaran PPKn kelas 4 SD, kita akan belajar menyebutkan contoh pengamalan Pancasila di lingkungan keluarga.
Yuk, temukan kunci jawaban pertanyaan di atas dari penjelasan berikut ini!
Berikut ini contoh pengamalan Pancasila di lingkungan keluarga.
1. Mempercayai Tuhan Yang Maha Esa.
2. Melakukan ibadah dengan bertanggung jawab.
3. Melakukan ibadah bersama keluarga.
Baca Juga: 20 Pengamalan Pancasila Sila Keempat di Lingkungan Sekolah, Materi Kelas 4 SD
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR