Dengan layar tanja yang khas dan bentuk badan kapal yang elegan, Pinisi menjadi bukti kemampuan arsitektur kapal tradisional Indonesia yang luar biasa.
2. Junk - Tiongkok
Selain di Indonesia, ada juga negara lain seperti Tiongkok yang punya kapal tradisional terkenal, yaitu kapal Junk.
Kapal ini dibangun dengan menggunakan teknik konstruksi kayu yang canggih, lo.
Junk juga memiliki layar-layar yang besar dan bentuk badan kapal yang khas, sehingga sangat terkenal.
Dulunya, kapal ini digunakan untuk perdagangan dan ekspedisi maritim oleh dinasti-dinasti Tiongkok kuno.
Salah satu ciri khas dari kapal ini adalah hiasan penuh warna yang menghiasi bagian depan dan belakang kapal.
3. Dhow - Timur Tengah
Dhow adalah kapal tradisional yang berasal dari wilayah Timur Tengah, terutama digunakan di perairan sekitar Teluk Persia dan Laut Merah.
Walau Dhown punya desain yang sederhana, tapi kemampuan layar yang luar biasa dari kapal ini membuatnya terkenal.
Kapal ini dulunya sering digunakan untuk perdagangan dan menangkap ikan di lautan.
Baca Juga: Area Laut di Sekitar Bangkai Kapal Titanic Sangat Berbahaya, Mengapa?
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR