Tapi baiknya sebelum membeli pastikan kandungan yang ada di dalamnya, ya.
Manakah yang Lebih Sehat, Air Kelapa Muda atau Kelapa Tua?
Dari dua penjelasan itu, tentu teman-teman sudah bisa membedakan antara air kelapa muda dan kelapa tua.
Meski memiliki kandungan yang sedikit berbeda, tapi sebenarnya dua jenis minuman ini sama-sama memiliki manfaat.
Perbedaan yang sangat terasa dari dua minuman ini hanya pada kandungan air dan rasanya saja.
Pada air kelapa muda, teman-teman akan mendapatkan air lebih banyak dengan sedikit daging yang lembut.
Sedangkan pada kelapa tua, hanya ada sedikit air, namun memiliki daging yang tebal.
Dua cairan ini bisa teman-teman konsumsi secara rutin untuk mendapatkan manfaatnya.
Tapi, bagi teman-teman yang memiliki masalah kesehatan baiknya lakukan konsultasi dengan dokter terlebih dulu.
Nah, itu penjelasan tentang perbedaan antara air kelapa muda dan air kelapa tua yang ternyata sama-sama menyehatkan
Baca Juga: Mengenal Kentos Kelapa, Cikal Bakal Tunas Kelapa yang Bisa Dimakan
----
Terbit Hari Ini, Mengenal Dongeng Seru dari Nusantara di Majalah Bobo Edisi 35, yuk!
Source | : | alodokter |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR