Bobo.id - Pada materi PPKn kelas 11 SMA, kita akan belajar tentang penyebab sengketa internasional.
Meski negara kita sudah merdeka, namun Indonesia tetap memiliki hubungan dengan negara lain, lo.
Hubungan baik dengan negara lain ini bisa menciptakan kerja sama yang bermanfaat, teman-teman.
Namun, tak jarang terjadi hubungan tidak baik yang bisa menimbulkan sengketa antarnegara.
Bersumber dari Kompas.com, perselisihan yang terjadi antarnegara itu disebut sengketa internasional.
Hal yang jadi sengketa biasanya berupa masalah wilayah, warga negara, hingga hak asasi manusia.
Sengketa internasional atau konflik antarnegara bisa berawal dari berbagai sumber. Berikut di antaranya:
Berikut penjelasannya:
Bidang ekonomi menjadi salah satu hal yang bisa memicu terjadinya konflik internasional antarnegara, lo.
Kebijakan ekonomi antarnegara yang sangat keras dan kaku jadi penyebab awal sengketa internasional.
Baca Juga: 7 Cara untuk Mencegah Terjadinya Sengketa Batas Wilayah, Materi PPKn
Ini meliputi aturan ekspor impor ketat dan kaku yang diberlakukan oleh satu negara ke negara lain.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR