Bobo.id - Permainan olahraga yang sangat beragam ini bisa kita kelompokan dalam dua jenis yaitu permainan bola besar dan kecil.
Tapi pada materi kelas 3 SD kali ini, kita akan mempelajari tentang permainan bola besar.
Apa sebenarnya permainan bola besar itu?
Permainan bola besar merupakan cabang olahraga yang dimainkan secara berkelompok di lapangan.
Tentunya permainan ini akan berbeda dengan permainan bola kecil yang biasa menggunakan alat pemukul.
Sedangkan pada permainan bola besar bisa dimainkan dengan menggunakan bola yang berdiameter lebih dari 50 cm.
Sehingga pembeda utama dari permainan bola besar dan kecil adalah ukuran bola atau alat yang digunakan.
Pada permainan bola besar, jenis bola yang digunakan berukuran cukup besar dan tidak membutuhkan alat bantu lain.
Pemain pada permainan bola besar pun akan bermain dengan menggunakan tangan tanpa tongkat atau alat lain.
Nah, ada banyak jenis permainan bola besar yang sering juga dipertandingkan atau justru teman-teman sukai.
Berikut akan diberikan beberapa contoh permainan bola besar yang bisa teman-teman coba pelajari atau mainkan.
Permainan bola basket termasuk jenis permainan bola besar yang dimainkan oleh lima orang setiap timnya.
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR