Menurut Kak Daniel Mananta, lari bukan hanya sebuah olahraga tetapi sudah menjadi bagian dari hidupnya.
Baca Juga: Mengapa Ada Orang yang Berlari Sangat Cepat? Ini Penjelasan Ilmiahnya
Ia juga mengajak para peserta untuk tidak selalu fokus mengejar seberapa jauh kita dapat berlari tetapi bagaimana lari menjadi kegiatan yang menyenangkan.
Nah, dari sisi kesehatan Dokter Tirta menyampaikan bahwa sebelum lari seseorang juga harus memiliki tubuh yang bugar. Salah satunya adalah dengan tidur cukup.
Kedua penyuka olahraga ini selalu mengajak para peserta untuk tidak tertekan akan tujuan akhir lari, tetapi ajang lari juga harus dibuat menjadi aktivitas yang menyenangkan.
Bagaimana dengan teman-teman? Pernahkah kamu mengikuti sebuah ajang lari?
(Farica Talitha)
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Penulis | : | Bobo.id |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR