5. Seni Makan Ikan
Orang Jepang memiliki budaya atau kebiasaan yang teratur. Kebiasaan ini juga ternyata diterapkan saat memakan sushi, lo, teman-teman.
Menurut Chef Robby Cook dari Restoran Morimoto di New York, Amerika Serikat; memakan ikan pada sushi diurutkan sesuai bobot ikan.
Misalnya, daging ikan yang tekstrunya ringan seperti scallop bisa dinikmati paling awal.
Lalu dilanjutkan ikan ekor kuning, salmon, hingga yang terakhir adalah ikan berbobot berat yaitu tuna.
Ternyata begitu cara menikmati hidangan sushi yang tepat. Teman-teman ingin mencobanya?
Sumber : Nakita.grid.id/Erinintyani Shabrina Ramadhini
Menuju Dua Dekade, National Geographic Indonesia Gelar Pameran Foto Sudut Pandang Baru Peluang Bumi
Penulis | : | Yomi Hanna |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR