Perjalanan Penuh Perjuangan
Perjalanan mereka itu penuh perjuangan.
Selain jaraknya jauh, biasanya mereka diikuti hewan predator.
Seperti singa, macan tutul, anjing hutan, dan lain-lain.
Predator itu akan memangsa hewan yang sakit atau terpisah dari rombongan.
Dalam perjalanan itu, ada kalanya kawanan wildebeest harus menyeberangi sungai yang deras.
Tidak semua hewan berhasil menyeberang sungai dengan selamat.
Ada yang hanyut terbawa arus. Ada juga yang dimangsa buaya yang sudah menanti di dalam sungai.
BACA JUGA: Migrasi Salmon, Perjalanan yang Sangat Jauh
Pulang Bersama Anggota Baru
Rombongan hewan ini tiba di tempat baru bersamaan dengan datangnya musim kawin.
Maka di sana akan lahir ribuan bayi wildebeest, yang lahir hampir dalam waktu yang sama.
Penulis | : | Aan Madrus |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR