Tanbo, Seni Sawah di Jepang
6 Tahun yang lalu - Hamparan sawah di desa ini terlihat seperti lukisan raksasa. Siapa yang membuatnya, ya?
Gadis Kecil dan Tukang Beras
6 Tahun yang lalu - Suatu ketika, di pasar kecil di sebuah desa, hiduplah seorang tukang beras. Orangnya gemuk pendek dan perutnya gendut. Namanya Ming San.
Buah Diletakkan dalam Beras Menjadi Cepat Matang, Benarkah Itu?
6 Tahun yang lalu - Biasanya untuk membuat buah cepat matang, buah tersebut dimasukkan ke dalam beras. Kira-kira kenapa, ya, buah tesebut bisa cepat matang hanya dengan dimasukkan ke dalam beras?
Beras Jepang VS Beras Indonesia, Kamu Suka yang Mana?
6 Tahun yang lalu - Beras memiliki perbedaan berdasarkan dari asalnya. Begitu juga dengan beras dari Indonesia dan beras dari Jepang.
Nasi Oyek, Makanan Khas Jawa Timur yang Dibuat dari Singkong
6 Tahun yang lalu - Nasi biasanya dibuat dari beras. Lalu apa jadinya kalau ada nasi yang dibuat dari singkong, ya?
Perlukah Kita Mengganti Nasi Putih dengan Nasi Merah?
6 Tahun yang lalu - Banyak yang bilang, mengonsumsi nasi merah jauh lebih baik ketimbang nasi putih. Namun, bagaimana kalau tidak suka dengan rasa beras merah yang lebih hambar, ya?
Ternyata, Air Cucian Beras Ada Gunanya, Salah Satunya Menghilangkan Bau Jengkol
6 Tahun yang lalu - Selain membuat tanaman lebih subur, air cucian beras juga punya manfaat lain, lo!
Bibingka, Kue Khas Filipina
6 Tahun yang lalu - Bibingka adalah kue tradisional Filipina yang terbuat dari tepung beras dan santan.
Mengintip Cerita di Balik Makanan Lemper
6 Tahun yang lalu - Siapa yang tahu lemper? Makanan khas Indonesia ini biasanya terbuat dari beras ketan dan diisi oleh daging ayam. Nah, kali ini Bobo mau membahas tentang makanan yang sehat dan lezat ini.
Kwetiau, Makanan Pekerja yang Populer di Indonesia
6 Tahun yang lalu - Pernah makan kwetiau? Mi berwarna putih yang terbuat dari beras ini memang lezat. Selain itu, kwetiau juga punya kisah menarik, lho. Seperti apa kisahnya?
Ikan Transparan yang Hanya Seukuran Beras
7 Tahun yang lalu - Ikan ini dinobatkan sebagai ikan air tawar terkecil sedunia. Panjangnya hanya sekitar 7,9 milimeter atau sama seperti ukuran beras! Ikan apakah ini? Yuk, cari tahu!
Beras yang Cocok untuk Membuat Sushi, Beras Indonesia Bisa Tidak, Ya?
7 Tahun yang lalu - Nasi adalah bahan penting untuk membuat sushi. Beras yang digunakan untuk membuat sushi biasanya adalah beras Jepang. Bisakah membuatnya dari beras jenis lain?
Mengenal Makanan Pokok di Negara Lain
7 Tahun yang lalu - Mengenal Makanan Pokok di Negara Lain
Kutu Beras, Makhluk Mungil dengan Rahang yang Kuat
7 Tahun yang lalu - Kutu beras hewan mungil dengan rahang yang kuat
Kisah Putu Bambu, Jajanan Tradisional yang Hampir Terlupakan
7 Tahun yang lalu - Kue putu bambu tidak hanya terkenal di dalam neger. Di negara tetangga, seperti Malaysia dan Singapura pun ternyata putu bambu sangat terkenal.
Ada Mesin ATM yang Bisa Mengeluarkan Beras!
7 Tahun yang lalu - Umumnya, mesin ATM atau Anjungan Tunai Mandiri digunakan untuk menarik uang tunai dari tabungan yang ada di bank. Tetapi ternyata ada mesin ATM unik yang bisa mengeluarkan beras. Wah, unik, ya!
4 Warna Beras yang Kaya Manfaat
7 Tahun yang lalu - Beras (Oryza Sativa) merupakan bagian dari bulir padi yang telah dipisah dari sekam, melalui proses penggilingan atau ditumbuk. Ternyata selain beras putih, ada juga beras warna lainnya, lo.