Bobo.id – Teman-teman, hari ini merupakan hari gizi nasional.
Tahukah kamu, kalau sekarang konsep gizi yang dipakai oleh pemerintah sudah berbeda.
Kalau dahulu, konsep yang digunakan adalah 4 sehat 5 sempurna.
Baca Juga : Telur Puyuh Juga Punya Nilai Gizi yang Baik untuk Kita, Apa Saja?
Sekarang pemerintah mengembangkannya menjadi Pedoman Gizi Seimbang (PGS).
Konsep gizi seimbang sebenarnya sudah diperkenalkan sejak tahun 2010 lalu, teman-teman.
Namun, apakah teman-teman sudah memahami letak perbedaannya?
Baca Juga : Tahu dan Tempe Sama-Sama dari Kedelai, Mana yang Lebih Bergizi?
Baca Juga : Ayo Berkenalan dengan Superfood, Makanan dengan Kandungan Gizi Super
Source | : | Kompas.com,depkes.go.id |
Penulis | : | Sepdian Anindyajati |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR