Sering Mengigau saat Tidur? Yuk, Cari Tahu Apa Saja Penyebabnya!

By Sarah Nafisah, Kamis, 12 September 2019 | 18:45 WIB
Tidur (pixabay/smengelsrud)

Saat demam atau sedang menjalankan pengobatan tertentu kita juga bisa mengigau.

Namun, terlalu sering mengigau juga bisa jadi pertanda kita terkena gangguan tidur, lo. Yuk, cari tahu!

Baca Juga: Tanda Segitiga di Atas Jendela dalam Kabin Pesawat Ternyata Ada Artinya, lo

Gangguan Tidur Penyebab Mengigau

1. REM Sleep Behavior Disorder (RBD)Selama fase REM (rapid eye movement), tubuh mengalami lumpuh sejenak diiringi gerakan mata acak dan cepat.

RBD menghilangkan fase kelumpuhan ini sehingga kita bisa mengigau. Kita bisa berteriak, marah, bahkan bertindak kasar saat bermimpi.

Baca Juga: Mengapa Pengibaran Bendera Setengah Tiang Jadi Bentuk Berkabung?