Makanan untuk Meningkatkan Daya Tahan Tubuh Selama Pandemi Covid-19

By Jonathan Alfrendi, Sabtu, 2 Mei 2020 | 11:00 WIB
Ilustrasi makanan sehat. (Pxhere)

4. Makanan yang mengandung vitamin D

Ikan kembung, sarden, susu, dan sinar matahari pagi mengandung banyak vitamin D. Fungsi vitamin D untuk membentuk tulang dan gigi agar menjadi kuat.

5. Makanan yang mengandung vitamin E

Minyak jagung, kedelai, kanola, dan buah kelapa mengandung vitamin E

Hmm… kalau teman-teman suka mengonsumsi makanan yang seperti apa?

Baca Juga: Jus Buah Hingga Sereal, Inilah 4 Makanan yang Tidak Baik Dikonsumsi Saat Pagi Hari

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di www.gridstore.id