Ini Alasan Kita Perlu Olahraga Selain Menjaga Kebugaran Badan, Salah Satunya Membantu Kerja Otak!

By Anindya Miriati, Jumat, 31 Juli 2020 | 16:00 WIB
Ilustrasi olahraga di rumah (Pixabay)

Saran Dokter

Menurut pakar kesehatan anak, kita perlu setidaknya 60 menit untuk berolahraga.

Tentu alasan utamanya adalah karena kita masih berada dalam masa perkembangan tubuh.

Dengan berolahraga, tulang, otot, dan kesehatan jantung kita akan lebih terjaga.

Terlebih lagi dengan manfaat lainnya yang kita dapatkan dari berolahraga.

Kita hanya tinggal membuat olahraga menjadi kegiatan yang lebih menyenangkan kalau begitu, ya!

Teman-teman paling suka olahraga apa?

Baca Juga: Inilah Berbagai Cara Sederhana untuk Mengatasi Perut Kembung, Salah Satunya Perhatikan Cara Kunyah

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com