Ini 6 Makanan Khas Korea yang Dikonsumsi saat Sakit, Pernah Coba Salah Satunya?

By Avisena Ashari, Jumat, 25 Desember 2020 | 17:53 WIB
Ini 6 Makanan Khas Korea yang Dikonsumsi saat Sakit, Pernah Coba Salah Satunya? (Korea.net / Korean Culture and Information Service (Photographer name), CC BY-SA 2.0 via Wikimedia Commons)

Yuja cha

Yuja cha, salah satu minuman yang dikonsumsi orang Korea saat sakit (National Institute of Korean Language, CC BY-SA 2.0 KR via Wikimedia Commons)

Baca Juga: Sering Digunakan dalam berbagai Masakan Korea, Apa Itu Gochujang?

Yuja cha atau teh yuzu ala korea dibuat dari selai yang dibuat dari jeruk yuja.

Teh ini kemudian diberi campuran madu, teman-teman.

Biasanya, yuja cha dikonsumsi orang Korea untuk membantu meredakan pilek dan flu.

Itulah beberapa makanan dan minuman yang biasanya dikonsumsi orang Korea saat sakit. Apa teman-teman pernah mencoba salah satunya?

Baca Juga: Konsumsi Kimchi di Korea Selatan Capai 1,5 Miliar Ton Setahun, Ini Makna Kimchi bagi Masyarakat Korea dan Sejarahnya

Yuk, lihat video ini juga!

 

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id/

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com