Rahasia Masak Daging Empuk Tanpa Perlu Waktu Lama, Kuncinya Hanya Perlu Tambah 1 Bahan Ini

By Sarah Nafisah, Sabtu, 28 Agustus 2021 | 18:50 WIB
Cara mudah membuat daging cepat empuk saat dimasak. (Photo by Eiliv Aceron from Pexels)

Resep Daging Lada Hitam

Daging Lada Hitam (Sajian Sedap)

Bahan:500 gram daging has dalam, iris tipis2 siung bawang putih, cincang halus1/2 buah bawang bombay, iris panjang2 cm jahe, memarkan2 sendok makan saus tiram2 sendok makan kecap manis1/2 sendok teh merica hitam kasar1/2 sendok teh gula pasir200 ml air1 batang daun bawang, iris serong3 sendok makan margarin untuk menumis

Baca Juga: Hindari Sembelit Setelah Makan Daging, Berikut 5 Buah Berserat yang Baik untuk Pencernaan

Cara Membuat:

1. Tumis bawang putih, bawang bombay, dan jahe hingga harum. Masukkan daging aduk hingga daging berubah warna.

2. Tambahkan saus tiram, kecap manis, merica, garam, dan gula pasir. Aduk rata.

3. Tuang air. Masak hingga matang. Tambahkan daun bawang. Aduk rata.

(Penulis: Virny Apriliyanty/Dwi)

Tonton video ini, yuk!

 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.