Gejala Infeksi Omicron pada Anak-anak dan Orang Dewasa Berbeda? Begini Kata Dokter

By Niken Bestari, Selasa, 8 Februari 2022 | 16:00 WIB
Apakah gejala varian Omicron pada anak-anak dan orang dewasa berbeda? (Pixabay.com)

Penanganan Pertama Penderita Varian Omicron

Meskipun bergejala ringan, penyebaran varian Omicron sangat cepat.

Ada kemungkinan Indonesia akan menghadapi kenaikan kasus yang tinggi dalam 2 hingga 3 minggu ke depan.

Untuk menghindari lonjakan kasus yang lebih parah, jangan lupa untuk selalu melakukan protokol kesehatan demi mencegah penularan virus corona.

Tetap lakukan protokol kesehatan, seperti mencuci tangan, menggunakan masker, menjaga jarak, dan menghindari kerumunan.

Tonton video ini juga, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.