Hindari Sembelit saat Puasa, Konsumsi 5 Buah Berserat Ini saat Buka dan Sahur

By Grace Eirin, Kamis, 28 April 2022 | 15:45 WIB
Buah-buahan berserat yang bisa mencegah sembelit. (Viktoria Slowikowska/Pexels)

5. Anggur

Buah berwarna ungu atau hijau ini ternyata juga mengandung serat yang baik untuk pencernaan.

Selain mudah ditemukan, buah anggur juga disukai banyak orang karena rasanya dan cara menikmatinya yang sederhana.

Kuis!

Selain mencegah sembelit, apa fungsi lain serat dari buah alpukat?

Petunjuk: Cek di halaman 2!

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.