Tak Perlu Bingung, Begini Cara Mudah Atasi Kecemasan Sebelum Masuk Sekolah

By Fransiska Viola Gina, Sabtu, 2 Juli 2022 | 09:30 WIB
Cara mengatasi kecemasan pada anak. (freepik/yanalya)

3. Diskusi Bersama Orang tua

Selain menggunakan kedua teknik yang sudah disebutkan, Kak Inti juga menyarankan untuk berdiskusi bersama orang tua, nih. 

Kita bisa mencoba untuk bercerita tentang kecemasan kita kepada orang tua kita di rumah, lo. 

Ceritakan saja apa yang kita rasakan dan apa yang kira-kira menyebabkan kita menjadi sangat cemas. Usahakan untuk nyaman berkomunikasi, ya. 

Nantinya orang tua pasti akan membantu kita mencari jalan keluar atas rasa cemas yang kita rasakan ini. 

Baca Juga: Sayuran Berdaun Hijau hingga Alpukat, 5 Makanan dan Minuman Ini Bisa Kurangi Rasa Cemas

Nah, itulah ketiga cara yang bisa kita lakukan untuk mengatasi kecemasan dalam diri kita. Selamat mencoba!

----

Kuis!

Apa yang menyebabkan kecemasan terjadi?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Tonton video ini, yuk!

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.