Sebaiknya, satu liter air yang sudah teman-teman siapkan ini didihkan di atas kompor yang menyala.
Selanjutnya, masukkan dua sendok makan biji ketumbar ke dalam air mendidih dan diamkan setidaknya 15 menit.
Jika sudah menunggu, teman-teman bisa menyaring biji ketumbar dari air rebusannya hingga tak ada yang tersisa.
Biarkan selama kurang lebih dua jam dengan kondisi tertutup lalu minum air rebusan biji ketumbar itu.
Air ketumbar ini umumnya aman dikonsumsi sebagai jamu atau minuman herbal untuk memlihara kesehatan tubuh.
(Penulis: Nurul Faradila)
----
Kuis! |
Apa saja nutrisi yang terkandung dalam ketumbar? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan dunia satwa? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo dan Mombi SD.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.