8 Makanan yang Baik Dikonsumsi untuk Mengatasi Perut Kembung, Salah Satunya Pisang

By Fransiska Viola Gina, Rabu, 7 Desember 2022 | 17:45 WIB
Makanan yang dapat membantu mengatasi perut kembung. (freepik/azerbaijan-stockers)

2. Kacang-kacangan

Kacang-kacanga juga baik dikonsumsi saat kembung, karena mengandung protein dan serat yang dapat mengatasi rasa kembung.

Selain itu, kacang-kacangan juga mengandung zat besi yang bagus untuk mempercepat proses metabolisme.

Jenis kacang-kacangan yang bisa dikonsumsi adalah lentil buncis, kacang polong, kacang merah, atau kacang tanah.

Namun, pastikan teman-teman tidak mempunyai reaksi alergi jika mengonsumsi kacang-kacangan tertentu, ya. 

3. Yogurt

Tahukah teman-teman? Minuman yang jadi favorit banyak orang ini ternyata punya manfaat untuk mengatasi perut kembung

Sebab, yogurt mengandung prebiotik yang membantu menyeimbangkan mikroorganisme hingga mencegah kembung. 

Mengonsumsi yogurt juga membuat rasa kenyang lebih lama sehingga kita bisa membatasi porsi makan agar tidak berlebihan. 

Untuk mengonsumsinya, teman-teman bisa mencampurkan yogurt ke dalam salad buah atau smoothie agar rasanya lebih lezat. 

4. Jahe

Baca Juga: 7 Makanan yang Baik Dikonsumsi saat Perut Kembung, Ternyata Mudah Didapatkan