- Kaki kanan berada di depan kaki kiri dan posisi lengan kiri lurus ke depan.
- Langkahkan kaki kiri ke depan, lalu lengan kanan diayunkan ke belakang.
- Kaki kiri berada di depan dan posisi lengan kanan kembali diluruskan ke depan.
Untuk posisi akhir gerakan ini adalah berdiri tegak menyamping dengan kedua lengan yang lurus ke samping.
Agar makin terampil dalam melakukan kombinasi ini, kita bisa melakukan gerakan ini secara berulang-ulang.
3. Kombinasi Gerak Langkah Samping dengan Ayunan Lengan
Gerak langkah kaki ke samping bisa dikombinasikan dengan ayunan lengan ke samping dan ke atas. Caranya:
- Sikap awal berdiri tegak menyamping, kedua lengan lurus ke samping kanan.
- Langkahkan kaki kiri menyamping dua langkah.
- Ayunkan dan putar kedua lengan ke samping kanan.
- Langkahkan kaki kanan menyamping dua langkah.
Baca Juga: Macam-macam Gerakan Dasar dalam Senam Irama, Materi PJOK Kelas 5 SD
- Ayunkan dan putar kedua lengan ke samping kiri.