Bisa Cegah Anemia, Ini 5 Makanan dengan Kandungan Zat Besi Tinggi

By Fransiska Viola Gina, Sabtu, 3 Agustus 2024 | 12:00 WIB
Makanan yang memiliki kandungan zat besi yang tinggi. (Castorly Stock/pexels)

Namun, meski tinggi zat besi, ada baiknya selalu pastikan tidak mengonsumsi daging merah secara berlebih.

Hal ini karena daging merah mengandung kolesterol. Kalau dikonsumsi berlebih, maka bisa picu penyakit jantung.

2. Sayuran Hijau

Salah satu jenis sayuran yang mengandung zat besi paling tinggi adalah sayuran hijau, terutama sayuran hijau gelap.

Contoh sayuran hijau yang punya kandungan zat tinggi adalah bayam, kale, hingga brokoli, teman-teman. 

Selain mengandung zat besi tinggi, sayuran hijau juga mengandung antioksidan yang bantu melawan radikal bebas.

Bahkan, sayuran hijau ini juga kaya akan vitamin A, C, dan K, serta serat yang baik untuk pencernaan kita.

Teman-teman bisa mengonsumsi sayuran hijau mentah dalam salad, dimasak dalam sup, atau ditumis sebagai lauk.

3. Kacang-kacangan

Kacang-kacangan seperti lentil, kacang merah, dan kacang polong adalah sumber zat besi yang baik untuk tubuh,

Selain zat besi, kacang-kacangan juga mengandung serat, protein, dan berbagai vitamin serta mineral penting lainnya.

Baca Juga: Mengapa Tubuh Kita Membutuhkan Zat Besi dalam Kebutuhan Gizi Harian?