Apakah Berolahraga saat Flu Boleh Dilakukan? Ini Penjelasannya

By Amirul Nisa, Minggu, 29 September 2024 | 09:30 WIB
Flu menjadi salah satu gejala menurunnya sistem kekebalan tubuh (Photo by Andrea Piacquadio from Pexels)

Dengan intensitas rendah, bersepeda statis membantu meningkatkan detak jantung tanpa terlalu membebani tubuh.

Tapi, pastikan untuk mengatur kecepatan dan intensitas sesuai dengan kemampuan tubuh saat sedang sakit.

Nah, sekarang teman-teman tahu kalau berolahraga tetap bisa dilakukan meski sedang flu. Tapi ingat, saat gejala flu berat hindari olahraga, ya.

(Editor: Heni Widiastuti)

----

Kuis!

Apa gejala ringan dari flu yang bisa diatasi dengan olahraga?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.