Perhatikan, Ini 5 Tips Makan Makanan Manis Agar Tak Terkena Diabetes

By Fransiska Viola Gina, Rabu, 9 Oktober 2024 | 18:00 WIB
Tips makan makanan manis agar tidak terkena diabetes. (freepik/wayhomestudio)

Siapa sangka, hal ini bisa membuat kita ingin terus menerus mengonsumsi makanan dan minuman manis.

Nah, rutin olahraga dan melakukan aktivitas fisik bisa mengalihkan perhatian kita dari makanan manis, lo.

Selain mengalihkan perhatian, banyak aktivitas fisik juga bisa membantu tubuh dalam menyerap nutrisi makanan.

Dalam hal ini, teman-teman bisa melakukan olahraga ringan, seperti jalan kaki, lari, atau bersih-bersih area rumah.

Nah, itulah beberapa tips makan makanan manis tetapi tetap aman dari diabetes. Semoga bisa bermanfaat, ya!

(Editor: Heni Widiastuti)

----

Kuis!

Bagaimana cara membatasi makan makanan manis?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.