Mengapa Kuda Menjadi Maskot Kota Kuningan?

By Sigit Wahyu, Minggu, 30 April 2017 | 00:00 WIB
Foto: Ricky Martin (Sigit Wahyu)

Kesibukan kusir

Setelah memberi makan dan memijat kuda, biasanya para kusir sibuk dengan berbagai kegiatan. Ada yang memperbaiki bajunya yang rusak, ada yang membersihkan kandang kuda, ada yang memotong-motong rumput, ada juga yang mengumpulkan kotoran kudanya untuk dijadikan pupuk.

Sumber: Arsip Bobo, Teks: Yanti,  Foto: Ricky Martin