Bobo.id – Di cuaca yang sering hujan ini, kita jadi mudah tertular flu.
Flu memang salah satu penyakit yang sering diderita masyarakat karena virusnya mudah menular.
Namun, kadang-kadang ada orang yang lebih sering terkena penyakit ini daripada orang lainnya.
Apakah kamu termasuk orang yang mudah tertular flu?
Baca Juga : Apa Benar Saat Terkena Flu, Laki-Laki Lebih Cepat Sembuh Dibandingkan Perempuan?
Virus yang menyebabkan flu biasanya menyebar melalui udara atau sentuhan tangan yang terpapar.
Jika kita sudah tertular, gejala-gejala flu seperti hidung berair, tenggorokan sakit, demam ringan, sakit kepala, dan bersin-bersin, akan membuat kita tidak bisa pergi ke sekolah bahkan bermain dengan teman-teman.
Nah, untuk lebih waspada, Bobo sudah merangkum tujuh hal yang dapat membuat kita mudah tertular flu, nih.
Hati-Hati Kandungan Gula di Minuman Manis, Bagaimana Memilih Minuman yang Tepat?
Penulis | : | Iveta Rahmalia |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR