3. Berbakat di Bidang Musik
Pada tahun 2006, Kak Liu Yifei pernah merilis album mandarinnya juga, lo. Di dalam album ini Kak Liu Yifei menyanyikan banyak genre musik seperti rap, soft rock, dan lagu-lagu pop.
Tahun itu, album J-pop-nya yang merupakan soundtrack dari Powerpuff Girls Z, “Mayonaka no door”, juga dirilis, lo.
Baca Juga : 4 Hal yang Menyebabkan Gigi Jadi Kuning, Pernah Melakukannya?
Tidak seperti Mulan, Liu Yifei sangat pandai memainkan alat musik. Dia sudah belajar piano sejak dia masih kecil.
Dia juga memainkan pipa,lo. Kalau teman-teman belum tahu, pipa adalah instrumen tradisional Tiongkok.
Baca Juga : Wah, 3 dari 5 Spesies Tanaman Kopi Liar Berisiko Terancam Punah!
Source | : | Rojak Daily |
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR