Bobo.id - Hai teman-teman, pasti sudah tidak sabar menunggu dongeng anak hari ini, ya?
Dongeng anak hari ini berjudul Owi, Kamu Tidak Jelek!
Yuk, langsung saja kita baca dongeng anak hari ini!
----------------------------------------
Baca Juga: Dongeng Anak: Kelo Kelomang Mencari Cangkang
Matahari mulai terbenam. Burung-burung hantu bangun dan bersiap untuk berburu. Owi, anak burung hantu, bertengger di dahan. Tiba-tiba Han, anak burung hantu lainnya, sudah bertengger di sisinya. Burung hantu memang mampu terbang di sisinya. Burung hantu memang mampu terbang tanpa mengeluarkan bunyi.
“Owi, kita main dulu, yuk, sebelum berburu dengan ibu kita!” ajak Han.
“Aku tidak mau main denganmu. Aku mau berteman dengan Nuri, yang berbulu indah. Atau dengan Kutut, burung perkutut yang suaranya merdu!” kata Owi.
Baca Juga: Dongeng Anak: Domba Berbulu Serigala
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR