Bobo.id - Apakah teman-teman pernah mendengar istilah "cacingan"?
Istilah ini biasanya digunakan saat melihat seseorang yang memiliki tubuh yang sangat kurus. Bisa juga digunakan saat melihat seseorang yang makan banyak, tetapi tidak gemuk.
Baca Juga: Hati-Hati, Main di Luar Rumah Tanpa Menggunakan Alas Kaki Bisa Menyebabkan Cacingan! Ini Gejalanya
Biasanya seseorang yang disebut cacingan berasal dari kalangan anak kecil seperti kita, teman-teman.
Sebenarnya cacingan itu apa, ya? Apakah ia punya dampak bagi kesehatan kita? Cari tahu penjelasannya, yuk!
Baca Juga: Suka Telur Asin? Ini Dulunya Makanan Para Pejuang Kemerdekaan
Source | : | Hello Sehat,sehatQ |
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR