Bobo.id – Saat musim dingin tiba di Jepang, ada beberapa pohon yang terlihat seperti bertudung kerucut.
Tudung yang dikenal dengan nama yukitsuri ini juga terlihat seperti mahkota pohon. Seperti apakah yukitsuri itu?
Baca Juga: Bukan Hanya Makanan Ringan, Ada Vending Machine Nasi Kari di Jepang
Salju di Pohon
Di daerah bermusim dingin, salju akan turun pada waktu-waktu tertentu. Salju yang tidak langsung mencair itu akan menjadi beban bagi pohon-pohon.
Pohon yang cabang-cabangnya tidak kokoh kemungkinan akan patah dan dapat membahayakan orang di sekitarnya.
Selain itu, pohon yang patah juga akan membuat pertumbuhan pohon itu terganggu. Beberapa pohon yang patah dan tumbang bahkan ada yang mati.
Baca Juga: Canggih! Yuk, Lihat Mobil Keren di Museum Toyota Kaikan Jepang dan Proses Pembuatannya
Edisi Koleksi Petualangan Pak Janggut Vol. 2 Sudah Bisa Dipesan, Ini Link PO-nya
Penulis | : | Sylvana Toemon |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR