Apa Itu Badai Kammuri?
Badai kammuri merupakan badai tropis berupa angin kencang disertai hujan deras.
Badai ini berkembang dari gelombang tropis yang terletak beberapa ratus mil dari Kepulauan Mariana.
Kekuatan badai kammuri ini diperkirakan setara dengan badai kategori 3, yaitu badai dengan kecepatan 178 sampai 208 kilometer per jam.
Baca Juga: 5 Hewan Ini Bisa 'Meramal' Hujan dan Badai, Pernah Tahu?
Badai kategori 3 bisa menyebabkan rumah dengan konstruksi baik mengalami kerusakan atap dan bangunan serta menumbangkan pepohonan.
Selain itu, badai kammuri juga bisa menyebabkan banjir dan tanah longsor.
Bisa Menyebabkan Gelombang Tsunami
Tak hanya itu, badai kategori 3 ini bisa menyebabkan listrik dan air sulit didapatkan dalam hitungan hari ke minggu.
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR