4. Supaya Lebih Tahan Lama, Ketahui Cara Tepat Menyimpan Telur, Cabai, Bawang, dan 3 Bahan Dapur Ini, yuk!
Baca Juga: Musim Flu, Coba Minuman Ini untuk Meredakan Flu dan Pilek, Salah Satunya Golden Milk dari Kunyit
Biasanya, bahan makanan apa yang sering disimpan di rumah, teman-teman?
Mungkin ada orang tua teman-teman ada yang menyimpan persediaan telur, bawang, tempe, sayuran, dan banyak yang lainnya.
Apalagi, sejak bulan Maret 2020 lalu, banyak orang mengurangi beraktivitas di luar rumah untuk mencegah penularan COVID-19.
Karenanya, orang tua kita juga banyak yang memilih menyimpan bahan makanan segar, supaya tidak perlu setiap hari berbelanja ke pasar.
Nah, saat menyimpan persediaan bahan makanan di rumah, ada yang perlu diperhatikan, nih, teman-teman.
Sebabnya, bahan makanan segar bisa mudah busuk jika keliru cara penyimpanannya.
Yuk, kita cari tahu cara menyimpan telur, bawang, tempe, tahu, tomat, cabai, dan sayuran, agar lebih tahan lama. Baca selengkapnya di sini!
Baca Juga: Hati-Hati, Sebaiknya Jangan Lakukan Hal Ini saat Ada Petir Meski Kita Berada di dalam Rumah
Penulis | : | Tyas Wening |
Editor | : | Avisena Ashari |
KOMENTAR